Selasa, 20 Agustus 2013

Perginya Tokoh Utama (1)

Malam ini ku terbangun. Terbangun karena sebuah mimpi. Mimpi dari kejadian nyata yang telah terjadi 3 tahun silam. Kejadian yang menjadikan dua orang tua sebagai tokoh utamanya. Dan tragisnya, ini adalah mimpi yang merenggut nyawa dua tokoh tersebut. Ingin kumelupakannya, tapi kenangan tak akan pernah hilang dari ingatan. Air mata seakan tak pernah habis untuk menangisi kejadian ini. Hal ini bermula di tengah malam, saat aku tertidur nyenyak.

Bapak Sutarman

Sabtu, 17 Agustus 2013

MERDEKA (?)

"17 Agustus tahun 45, itulah hari kemerdekaan kita" Itulah sepenggal lagu hari merdeka yang diciptakan oleh H. Mutahar. Kenapa hanya menyajikan sepenggal? Gak apal? Bukan, aku hapal kok. Serius deh. Cuman ntar tanganku keriting kalo ditulis semua liriknya. Copas dong? Ogah, kata dosen, gak baik tuh copas, melanggar hak cipta. Lha kan lo suka download lagu? Ya kan download, aku ngomongnya copas. Gimana sih. Halah, alesan lo! Bawel, ngapain juga nyuruh nyuruh nulis semua liriknya, ngomong aja pengen ngopas dari blog aku, ngomong aja km gak apal sm lagunya. ...... . Tuhkan diem, brarti bener.

Indonesia Merdeka

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...